Why There Should be... (My Problem with Anti-Fans)

Desember 21, 2010


Hi semua... Mau curhat nih. Maaf ya, kalo mendadak kalian jadi tempat sampah. Tapi tulisan di bawah ini cuma untuk pelampiasan semata kok, habis gak tahu lagi kemana harus ngeluarin perasaan ini. Jadi jangan diambil hati ya...
___________________
Aku pingin tanya: Kenapa sih harus ada anti fans???
Ha? Kenapa? Kalo gak suka tu ya udah. Gak usah pake dijelek-jelekin lagi. Gak usah dicaci maki segala. Emang mau digituin? Yang jelek-jelekin juga belum tentu bisa lebih baik.
Kurasa setiap orang punya kekurangannya masing-masing. Dan bukan hak kita untuk men-judgenya dengan SEMENA-MENA.
Asal tahu aja ya, kurasa anti fans itu lebai. Cuma masalah kecil aja digembor-gemborin. Apa kalian gak kasihan sama yang jadi korban kalian? Ha? Gak ada orang yang mau punya musuh.
Lagian gak capek apa, nge-bashing orang terus-terusan? Apa hati kalian gak lelah ngebenci orang terus-terusan? Kalo kalian biasa aja kan gak ada yang perlu dipermasalahkan.
Ini untuk segala jenis anti fans di muka bumi ini.
Semoga kalian pada insyaf dan berhenti. Sumpah gak ada manfaatnya sama sekali.
___________________

Maaf, ya. Saya rada emosi. Sekali lagi, jangan diambil hati ya...

You Might Also Like

0 comment

Subscribe